Download aplikasi emulator android yang ringan

         Kali ini saya akan bagikan aplikasi untuk menjalankan sistem android di PC anda, aplikasi ini ringan dan mudah pengoperasianya, disini yang saya bagikan adalah aplikasi KOPLAYER 

       Kopayer adalah emulator Android yang memungkinkan anda untuk menggunakan game dan aplikasi android pada Windows. Memiliki kelebihan pada performa, Stabilitas, Kompetibelitas, dll. Lebih unggul dari emulator tradisional dan memungkinkan anda untuk menikmati keasyikan yang tidak bisa anda dapatkan dari HP.Slogan kita ada bermainlah dengan asyik dan pintar.


Fitur

1. Mendukung banyak bahasa, termasuk bahasa Inggris, bahasa Indoesia, bahasa Vietnam dan bahasa Thailand
2. Mendukung banyak akun
3. Fitur tambahan mode render grafis untuk performa bermain yang lebih baik dan lebih lancar
4. Mendukung prosesor Intel dan AMD
5. Tarik dan lepas untuk instalasi
6. Resolusi adaptif
7. Mensimulasikan dengan sempurna, pengoperasian keyboard, mouse, dan gamepad.
8. Mendukung penempatan GPS, memasukkan kordinat secara manual untuk menetapkan lokasi
9. Mendukung penyimpanan semua aplikasi yang telah diintsal beserta data dari versi sebelumnya
10. Kompatibel dengan semua game dan aplikasi pada Google Play  

Kebutuhan sistem operasi

1. Kartu grafis yang mendukung OpenGL 2.0.
2. CPU yang mendukung VT-x atau virtualisasi AMD-V, yang dapat dibuka pada BIOS.
3. Minimum memori 512MB.
4. Setidaknya sediakan 3GB ruang pada harddisk untuk meng-instal KOPLAYER, dan terkadang akan butuh 8GB atau lebih. Ini bergantung pada aplikasi yang
Anda instal pada mesin virtual. Dan koneksi internet untuk isntalasi dan pembaharuan.
5. Resolusi pada sistem tidak boleh lebih rendah dari 1024 x 768

       dengan aplikasi ini anda dapat bermain berbagai game android seperti Clash of Clan, Mobile Legend: Bang Bang, AOV dan lainnya Langsung saja download disini
Previous Post
Next Post